PERKATAAN PENUH KUASA


Kemampuan seseorang dinilai dari kemampuan berbicaranya. Orang yang berbicara baik dianggap orang baik dan kewibawaan seorang juga dinilai dari cara berbicara. Perkataan yang baik adalah perkataan yang berkuasa. Seperti kisah guru besar di sebuah kota kecil. Ia mengajar orang-orang disana di sebuah rumah ibadah. Mereka terkejut karena perkataan guru besar ini penuh kuasa. Tiba – tiba ada sesorang di rumah ibadah kerasukan setan. Setan yang merasukinya membuat orang itu berteriak keras. Guru besar kemudian berkata dengan orang kerasukkan setan, katanya “diam, keluarlah dari padanya!”. Setan itu keluar tanpa menyakiti orang itu. Semua orang takjub pada guru itu karena dengan penuh wibawa dan kuasa mampu memerintahkan roh itu keluar. Perkataan yang penuh kuasa adalah perkataan yang penuh wibawa dan bahkan mampu mengusir roh jahat.

Komentar